Meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa melalui problem-based learning di kelas VII SMP Negeri 24 Kota Bengkulu

Improving students' creative thinking ability through problem-based learning in class VII SMP Negeri 24, Bengkulu City

  • Ririn Astria Universitas Bengkulu
  • Saleh Haji Universitas Bengkulu
  • Hari Sumardi Universitas Bengkulu
  • Robiatul Audaya SMP Negeri 24 Kota Bengkulu
Keywords: kemampuan berpikir kreatif matematis, problem-based learning, bentuk aljabar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana penerapan model pembelajaran problem-based learning dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif  peserta didik kelas VII B di SMP Negeri 24  Kota Bengkulu. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas atau biasa disebut PTK. Dengan teknik pengumpulan data menggunakan tes kemampuan berpikir kreatif matematis. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VII B di SMP Negeri 24 Kota Bengkulu. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah dengan menghitung hasil belajar siswa di setiap akhir siklus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya peningkatan tes evaluasi di setiap siklusnya. Pada Siklus I, nilai rata-rata tes Peserta didik adalah 67 dengan kelulusan klasikal sebesar 50%. Pada Siklus II mengalami peningkatan nilai rata-rata menjadi 82,9 dengan kelulusan klasikal sebesar 100% dan meningkatnya persentase berpikir kreatif matematis yaitu 52,66% (cukup kreatif) pada Siklus I kemudian pada Siklus II meningkat menjadi 86,77% (kreatif).

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Ririn Astria, Universitas Bengkulu

Program Studi Pascasarjana Pendidikan Matematika FKIP UNIB, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Bengkulu 3812, Sumatera, Indonesia

Saleh Haji, Universitas Bengkulu

Program Studi Pascasarjana Pendidikan Matematika FKIP UNIB, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Bengkulu 3812, Sumatera, Indonesia

Hari Sumardi, Universitas Bengkulu

Program Studi Pascasarjana Pendidikan Matematika FKIP UNIB, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Bengkulu 3812, Sumatera, Indonesia

Robiatul Audaya, SMP Negeri 24 Kota Bengkulu

Jl. Mayor TNI Boerhan Dahri, Selebar, Bengkulu, Indonesia

References

Abdullatif, M. (2022). Implementasi Manajemen Kelas Madrasah Diniyah Takmiliyah di Pondok Pesantren Darul A’mal Metro. UIN Raden Intan Lampung.

Amin, M., & Ibrahim, M. (2022). Meta Analisis: Keefektifan STEM terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. Journal of Authentic Research on Mathematics Education (JARME), 4(2), 248–262.

Aqib, Z. (2016). Penelitian Tindakan Kelas untuk Guru SD, SLB dan TK. Yrama Widya.

Arikunto, S., Suhardjono, & Supardi. (2019). Penelitian Tindakan Kelas. PT Bumi Aksara.

Asuke, S., Isa, R., Panigoro, M., Asi, L. L., & Mahmud, M. (2023). Pengaruh Gaya Mengajar Guru Terhadap Aktivitas Belajar Siswa. 1(1), 135–139.

Fauzia, H. A. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Berlajar Matematika Topik Bilangan Cacah. Jurnal Primary, 7(1), 40–47. https://doi.org/10.55215/pedagogia.v14i2.6611

Hasanah, M., Supeno, & Wahyuni, D. (2023). Pengembangan E-Modul Berbasis Flip Pdf Professional untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa pada Pembelajaran IPA Universitas Jember mengutamakan peningkatan kekuatan otak kiri atau intelektualitas daripada otak kanan atau. Tarbiyah Wa Ta’lim: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 10(1), 44–58.

Hermawaty, A., Rizky, F. A. A., Nazali, A. N., Alauddin, A. R., Mahardika, I. K., Fadilah, R. E., & Yusmar, F. (2022). Peran Guru dan Orang Tua dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik. Seminar Nasional N-Conferse III 2022, 50–55.

Ikhwandi, Dafik, & Suciati. (2015). Telaah Kesesuaian Buku Guru Matematika Kelas X Kurikulum 2013 Berdasarkan Pendekatan Saintifik. Pancaran, 4(1), 117–128.

Jatmiko, D. D. H., Andriana, L., Pambudi, D. S., Trapsilasiwi, D., & Hussen, S. (2022). Proses Berpikir Kreatif Siswa dalam Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Adversity Quotient Berdasarkan Model Wallas. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 07(1), 340–349.

Kurniawan, R. Y. (2016). Identifikasi Permasalahan Pendidikan di Indonesia. Konvensi Nasional Pendidikan Indonesia (KONASPI) VIII Tahun, May, 1415–1420.

Mashuri, S. (2019). Media Pembelajaran Matematika. Depublish (Grup Penerbitan CV Budi Utama).

Mauludin, A., & Nurjaman, A. (2018). Pengaruh Self Regulated Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa Sma. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 1(2), 193. https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i2.p193-200

Munthe, S. A., Tambunan, L. O., & Sauduran, G. N. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa pada Materi SPLDV di SMP Negeri 1 Panei. Journal on Education, 5(2), 4426–4436. https://doi.org/10.31004/joe.v5i2.1163

Nur, S. (2016). Pengaruh Pengelolaan Kelas Terhadap Minat Belajar PKn Pada Peserta Didik Di SMA I Polewali. Pepatudzu: Media Pendidikan Dan Sosial Kemasyarakatan, 8(1), 62–81.

Nuraini, L. (2019). Integrasi Nilai Kearifan Lokal Dalam Pembelajaran Matematika SD/MI Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Matematika (Kudus), 1(2). https://doi.org/10.21043/jpm.v1i2.4873

Pratama, A. R., Iswandi, I., Saputra, A., Hasan, R. H., & Arifmiboy, A. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Learning Cycle 5E terhadap Aktivitas Belajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti di SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi. Cendekia: Jurnal Ilmu Sosial, Bahasa Dan Pendidikan, 3(1), 16–28. https://doi.org/10.55606/cendikia.v3i1.642

Rivalina, R. (2014). Kompetensi teknologi informasi dan komunikasi guru dalam peningkatan kualitas pembelajaran. Jurnal Teknodik, 165–176.

Sadewa, M. A. (2022). Meninjau Kurikulum prototipe melalui pendekatan integrasi-interkoneksi Prof M Amin Abdullah. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(1), 266–280.

Sanjani, M. A. (2020). Tugas dan peranan guru dalam proses peningkatan belajar mengajar. Serunai: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(1), 35–42.

Sari, R. F., & Afriansyah, E. A. (2022). Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis dan Belief Siswa pada Materi Persamaan dan Pertidaksamaan Linear. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 275–288. https://doi.org/10.31980/plusminus.v2i2.1755

Sari, W. P., Haji, S., & Nirwana. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Conncted Mathematics Project (CMP) Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 05(01), 103–111.

Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam kurikulum 2013 (Rose KR). Ar-ruzz Media.

Sudjana, N. (2010). Penilaian hasil proses belajar mengajar. PT. Remaja Rosdakarya.

Tyas, R. (2017). Kesulitan Penerapan Problem Based Learning Dalam Pembelajaran Matematika. Tecnoscienza, 2(1), 43–52.

Wulandari, Y., & Kristiawan, M. (2017). Strategi Sekolah dalam Penguatan Pendidikan Karakter bagi Siswa dengan Memaksimalkan Peran Orang Tua. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 2(2), 290–302.

Published
2023-05-25
How to Cite
Astria, R., Haji, S., Sumardi, H., & Audaya, R. (2023). Meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa melalui problem-based learning di kelas VII SMP Negeri 24 Kota Bengkulu. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 225-234. https://doi.org/10.33654/math.v9i2.2034
Abstract viewed = 218 times
PDF (Bahasa Indonesia) downloaded = 240 times