Pemahaman matematis mahasiswa melalui pendekatan blended learning
Student mathematics understanding through blended learning approach
Abstract
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pemahaman mahasiswa terhadap konsep kalkulus dengan menggunakan pendekatan blended learning yaitu online learning, pembelajaran tatap muka (face to face learning) dan belajar mandiri (individualized learning). Subjek penelitian adalah mahasiswa pendidikan matematika STKIP PGRI Sumenep Semester 2 yang telah menempuh mata kuliah Kalkulus 1 perwakilan 3 kategori yaitu kategori mahasiswa dengan kemampuan tingkat tinggi, sedang, dan rendah. Teknik pengumpulan data menggunakan tes berupa 5 buah soal uraian pada materi integral tak tentu, wawancara untuk menggali respon mahasiswa dengan menggunakan pedoman wawancara tidak terstruktur, dan observasi untuk mengetahui aktivitas mahasiswa dalam proses kegiatan belajar pada mata kuliah kalkulus. Teknik analisis data terdiri dari 3 tahapan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa hanya mampu menyatakan ulang konsep yang pernah dipelajari sebelumnya, namun mahasiswa belum mampu memberikan contoh dan non contoh sebagai bentuk dari pemahaman pada konsep integral serta mahasiswa dalam mengaitkan konsep masih belum tepat dan sesuai dengan prosedur penyelesaian soal integral.
Downloads
References
Aini, K. (2021a). Analisis Proses Pembelajaran Daring pada Masa Pandemi. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(1), 218–228.
Aini, K. (2021b). Kemandirian Belajar Mahasiswa melalui Blended Learning tipe Flipped Classroom pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Literasi Digital, 1(1), 42–49.
Aini, K., Hobri, Prihandoko, A. C., Yuniar, D., Faozi, A. K. A., & Asmoni. (2020). The Students’ Mathematical Communication Skill on Caring Community-Based Learning Cycle 5E. Journal of Physics: Conference Series, 1538(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1538/1/012075
Aini, K., & Ridwan, M. (2021). Students’ Higher Order Thinking Skills Through Integrating Learning Cycle 5e Management with Islamic Values in Elementary School. Al-Tanzim: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(3), 142–156.
Aini, K., & Yasid, A. (2022). Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Mahasiswa melalui Hybrid Learning. Jurnal Basicedu, 6(5), 7775–7781. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i5.3589
Anggraeni, C. S., Hidayati, N., K, K., & Farisia, H. (2020). Tren Pola Asuh Orang Tua Dalam Model Pembelajaran Blended Learning Pada Masa Pandemi Covid-19. Al-Hikmah : Indonesian Journal of Early Childhood Islamic Education, 4(2), 109–119. https://doi.org/10.35896/ijecie.v4i2.155
Basir, N. W., Kristiawati, K., & Usman, M. R. (2022). Analisis Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Pada Materi SPLTV Ditinjau Dari Gaya Kognitif. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 5(3), 17-16.
Faozi, A. K. A., Hobri, Fatekurohman, M., Aini, K., & Yuniar, D. (2020). Student’s problem-solving abilities in Project Based Learning (PjBL) based on Learning Community (LC). Journal of Physics: Conference Series, 1538(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1538/1/012070
Fauzi, A., Puspitorini, A., & Mustafa, A. (2021). Hubungan Gaya Kognitif Dengan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas XI IPS. JIPM, 3(1), 16–24.
Karim, A., & Nurrahmah, A. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Mahasiswa Pada Mata Kuliah Teori Bilangan. Jurnal Analisa, 4(1), 179–187. https://doi.org/10.15575/ja.v4i1.2101
Khoerunnisa, P., & Aqwal, S. M. (2020). Analisis Model-model Pembelajaran. Fondatia : Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 1–27. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.441
Mulyani, A., Indah, E. K. N., & Satria, A. P. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa SMP pada Materi Bentuk Aljabar. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 251–262.
Mursid, R., & Yulia, E. (2019). Pengembangan Pembelajaran dalam Teknologi Pendidikan di Era RI 4.0. In Prosiding Seminar Nasional Teknologi Pendidikan Peran Teknologi Pendidikan Dalam Mengembangkan Dan Meningkatkan Keprofesionalan Pendidik Di Era Revolusi Industri 4.0 (pp. 35–42). Medan: Universitas Negeri Medan.
Rahmah, K., Puspitorini, A., & Musthafa, R. A. (2020). Analisis Kesulitan Siswa dalam Pemecahan Masalah Matematika Kelas XI IPA SMAN 2 Sumenep. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 1(2), 97–105.
Sudiran. (2017). Analisis Fungsi Internet Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Inggris. In Seminar Nasional Kedua Pendidikan Berkemajuan dan Menggembirakan (pp. 317–323).
Sutriyani, W. (2020). Studi Pengaruh Daring Learning Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Matematika Mahasiswa PGSD Era Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Dasar : Jurnal Tunas Nusantara, 2(1), 155–165.
Usman, M. R., Baharullah, B., & Kristiawati, K. (2022). Deskripsi Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 5(1), 61-69. https://doi.org/10.37081/mathedu.v5i1.3525
Wardani, D. N., Toenlioe, A. J. E., & Wedi, A. (2018). Daya Tarik Pembelajaran di Era 21 dengan Blended Learning. JKTP, 1(April), 13–18.
Yuliati, Y., & Saputra, D. S. (2020). Membangun Kemandirian Belajar Mahasiswa Melalui Blended Learning Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Elementaria Edukasia, 3(1), 142–149. https://doi.org/10.31949/jee.v3i1.2218
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright by Author(s)